Aplal, Timor Tengah Utara – Dalam rangka mempererat hubungan baik dengan masyarakat perbatasan, anggota Pos Aplal Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY yang dipimpin oleh Serda Fadhlur melaksanakan kegiatan anjangsana di wilayah Desa Aplal. Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin tali silaturahmi yang erat antara personel TNI dengan warga setempat. Rabu(27/11/24) Dalam suasana penuh keakraban, Serda Fadhlur dan anggota pos berdialog langsung dengan warga, mendengarkan aspirasi mereka, dan memberikan motivasi kepada masyarakat. Kehadiran anggota Satgas di tengah-tengah warga menciptakan suasana harmonis yang mendukung hubungan baik antara TNI dan masyarakat perbatasan.…
Read MoreBulan: November 2024
Dirgahayu Ke-78 YONZIPUR 4/TANPA KAWANDYA
Komandan Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Tinjau Pos Perbatasan dan Tekankan Kebersihan serta Penghijauan
Timor Tengah Utara – Dalam rangka memastikan kesiapan dan kedisiplinan anggota di garis depan perbatasan negara, Komandan Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY, Letkol Arh Reindi Trisetyo Nugroho, melakukan kunjungan langsung ke beberapa pos perbatasan, termasuk Pos Nino dan Pos Inbate. Kunjungan ini didampingi langsung oleh Lettu Arh Iwan Fadhoni sebagai Komandan Satuan Setingkat Kompi III (DanSSK) adapun tujuan kunjungan kali ini untuk memantau kondisi lapangan sekaligus memberikan arahan kepada anggota Satgas yang bertugas.Selasa(26/11/24) Dalam kunjungannya, Letkol Reindi memberikan beberapa penekanan penting kepada anggota Satgas di pos perbatasan, di…
Read MoreSatgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Nelu Gelar Posyandu untuk Balita di Dusun Sunbaki
Naibenu, Timor Tengah Utara – Sebagai bentuk perhatian terhadap kesehatan masyarakat perbatasan, Tim Kesehatan Pos Nelu Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY yang dipimpin oleh Pratu Regi, bersama dua anggota lainnya, melaksanakan kegiatan Posyandu bagi balita di Dusun Sunbaki, Desa Sunsea, Kecamatan Naibenu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Selasa(26/11/24) Kegiatan ini meliputi pengecekan tinggi badan dan berat badan balita, yang bertujuan untuk memantau tumbuh kembang anak-anak di wilayah perbatasan. Kehadiran Tim Kesehatan dari Pos Nelu disambut antusias oleh masyarakat Dusun Sunbaki, yang merasa terbantu dengan pelayanan kesehatan yang diberikan…
Read MoreSatgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Oelbinose Jalin Silaturahmi dengan Warga Desa Tasinifu
Mutis, Timor Tengah Utara – Untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat di wilayah perbatasan, Pos Oelbinose Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY yang dipimpin oleh Sertu Amila (Wadan Pos) bersama tiga anggota pos melaksanakan kegiatan anjangsana di rumah Mama Ila, salah satu warga Dusun Oelmuke, Desa Tasinifu, Kecamatan Mutis, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU).Selasa(26/11/24) Kegiatan anjangsana ini dilakukan sebagai bagian dari upaya untuk membangun keakraban dan kekeluargaan antara personel Satgas dengan masyarakat setempat. Dalam suasana penuh kehangatan, anggota pos berbincang santai dengan keluarga Mama Ila, mendengar aspirasi, dan…
Read MoreSatgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Gelar Anjangsana untuk Pererat Hubungan dengan Warga Desa Inbate
Inbate, Timor Tengah Utara – Dalam upaya mempererat hubungan kekeluargaan dan membangun keakraban dengan masyarakat di wilayah perbatasan, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY, yang dipimpin oleh Sertu Apdilie beserta empat anggota pos, melaksanakan kegiatan anjangsana di rumah salah satu warga di Dusun 4, Desa Inbate, Kecamatan Bikomi Nilulat, Kabupaten Timor Tengah Utara. Selasa(26/11/24) Kegiatan yang berlangsung dengan penuh kehangatan ini bertujuan untuk menghilangkan jarak antara TNI dan masyarakat di perbatasan. Melalui dialog santai dan penuh kekeluargaan, Satgas Pamtas menunjukkan komitmen mereka untuk hadir sebagai bagian dari kehidupan masyarakat,…
Read MoreSatgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Baen Berikan Motivasi dan Pengetahuan di SMAN Bikomi Nilulat
Kabupaten TTU, 26 November 2024 – Satgas Pengamanan Perbatasan (Pamtas) RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung masyarakat di wilayah perbatasan. Kali ini, melalui kegiatan anjangsana, Wakil Komandan Pos (Wadanpos) Baen, Sertu Anton Abi, bersama empat anggota Satgas lainnya mengunjungi SMAN Bikomi Nilulat di Kecamatan Bikomi Nilulat, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan umum kepada para siswa sekaligus memotivasi mereka agar tetap semangat dalam mengejar cita-cita. Dalam kesempatan tersebut, Sertu Anton Abi menyampaikan pesan inspiratif kepada para siswa. “Jangan pernah menyerah dengan…
Read MoreSatgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY dan Imigrasi Atambua Gelar Operasi Gabungan Pengawasan Orang Asing
Kabupaten TTU, 26 November 2024 – Dalam upaya memperketat pengawasan terhadap aktivitas lintas batas, Satgas Pengamanan Perbatasan (Pamtas) RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Pos Napan bekerja sama dengan pihak Imigrasi Kelas II TPI Atambua melaksanakan Operasi Gabungan Tim Pengawasan Orang Asing (Tim Pora) di Desa Napan, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Operasi ini melibatkan Letnan Dua Arh Sulistyohadi, Komandan Pos (Danpos) PLBN Napan, bersama empat personel Satgas lainnya. Fokus pengawasan dilakukan pada jalur-jalur yang kerap digunakan sebagai akses tidak resmi, melewati Pos Lintas Batas Negara (PLBN). “Operasi ini bertujuan untuk…
Read MoreSelamat Memperingati Hari Guru Nasional
Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Bersama Instansi Pemerintah Desa Gelar Apel Gabungan dan Musyawarah Kecamatan di Nai’benu
Timor Tengah Utara, 25 November 2024 – Dalam upaya meningkatkan koordinasi antarinstansi di wilayah perbatasan, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY menggelar apel gabungan dan musyawarah kecamatan bersama pemerintah Kecamatan Nai’benu, Kabupaten Timor Tengah Utara. Kegiatan yang berlangsung di kantor Camat Nai’benu ini dihadiri oleh personel dari Pos Nelu yang dipimpin oleh Sertu Dikmanto (Wadanpos) bersama dua anggota serta personel Pos Manamas di bawah pimpinan Sertu Padang Muwito (Wadanpos) bersama dua anggota. Turut hadir pula Sekretaris Camat Nai’benu Bapak Sil Beni, Bhabinsa Sertu Albino Leki, dan Bhabinkamtibmas Brigma R.…
Read More