Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Pos Wini memberikan Khitanan gratis Kembali kepada anak-anak dan orang dewasa di perbatasan Indonesia-Timor Leste

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY, Pos Wini memberikan Khitanan gratis Kembali kepada anak-anak dan orang dewasa di perbatasan Indonesia-Timor Leste yang dilaksanakan di Polsek insana Utara di Desa. Humusu Wini Kec. Insana Utara Kab. TTU, NTT, Kamis(26/12/2024) Dansatgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY, Letkol Arh Reindi Trisetyo Nugroho. menyampaikan bahwa kegiatan yang dilakukan Pos Wini tersebut termasuk dalam rangkaian kegiatan pemberian pelayanan kesehatan keliling yang dilaksanakan di Dusun Wini. Ketika melaksanakan kegiatan Pelayanan Kesehatan di Dusun tersebut, ada satu diantara Anggota Polsek insana Utara Aiptu Benyamin kiak…

Read More

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Pos Nino Bagikan Hasil Kebun untuk Warga Dusun Nino

Nino, 26 Desember 2024 – Dalam semangat kebersamaan dan kepedulian terhadap masyarakat sekitar, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Pos Nino yang dipimpin oleh Serda Hanif, bersama lima anggota pos, melaksanakan kegiatan berbagi hasil kebun berupa sayur-mayur kepada warga Dusun Nino. Kegiatan ini dilakukan dengan membagikan hasil panen kebun yang dikelola langsung oleh personel Pos Nino. Beragam sayuran segar seperti kangkung, bayam, dan sawi diserahkan kepada warga dengan suasana penuh kehangatan. Warga Dusun Nino menyambut dengan antusias inisiatif tersebut. “Kami sangat berterima kasih kepada Satgas Pamtas Pos Nino. Bantuan ini sangat…

Read More

Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Oepoli Sungai Bantu Pembuatan Bendungan Tradisional Saluran Air di Sungai Noel Besi

Oepoli, 26 Desember 2024 – Dalam rangka mendukung peningkatan produktivitas pertanian warga, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Pos Oepoli Sungai yang dipimpin oleh Serka Sigit (Danpos) bersama empat anggota melaksanakan kerja bakti pembuatan bendungan saluran air di Sungai Noel Besi, Desa Taloi, Kecamatan Amfoang Timur. Pembuatan bendungan sederhana ini bertujuan untuk mengalihkan aliran air sungai agar dapat mengairi lahan perkebunan dan persawahan warga setempat. Kegiatan ini sangat penting mengingat musim tanam telah tiba, dan kebutuhan air menjadi faktor utama untuk menanam padi serta sayur-sayuran lainnya. “Kegiatan ini tidak…

Read More

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Pos Napan Selesaikan Patroli 137 Patok Perbatasan

Napan, 26 Desember 2024 – Dalam upaya menjaga kedaulatan wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Pos Napan yang dipimpin oleh Letda Arh Sulistyohadi bersama enam anggota, berhasil menyelesaikan patroli terhadap 137 patok perbatasan di wilayah tugas mereka. Patroli yang berlangsung dalam beberapa tahap ini melibatkan pengecekan 83 patok PBN (Patok Batas Negara) dan 53 patok BSP (Batas Sementara Perbatasan). Personel yang turut serta dalam patroli meliputi Kopda Nurafidin, Pratu Sofyan, Pratu Musyfiq, Pratu Saifulah, Pratu Wahyu, dan Pratu Fahrizal. Hasil patroli menunjukkan bahwa sebagian besar…

Read More

Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Nelu Ikut Lestarikan Tradisi Adat Tanam diBatu di Desa Nelu

Nelu, 26 Desember 2024 – Dalam rangka menjaga dan melestarikan tradisi lokal, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Pos Nelu, dipimpin oleh Serda Bima Yudha Eka S. bersama enam personel lainnya, turut berpartisipasi dalam acara adat Tanam diBatu di Desa Nelu, Kecamatan Naibenu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Acara adat Tanam diBatu, yang menjadi warisan budaya turun-temurun, dilaksanakan setiap tahun menjelang musim tanam. Kegiatan ini dipercaya sebagai bentuk penghormatan kepada leluhur serta doa bersama untuk mendapatkan hasil panen yang melimpah. Dalam suasana penuh khidmat dan kekeluargaan, tradisi ini berjalan…

Read More

Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Nelu Pererat Hubungan dengan Warga Melalui Kunjungan Anjangsana

Nelu, 26 Desember 2024 – Sebagai bentuk kepedulian dan upaya mempererat hubungan dengan masyarakat, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Pos Nelu yang dipimpin oleh Serda Bima Yudha Eka Sakti, bersama lima anggota pos, melaksanakan kegiatan anjangsana ke rumah Bapak Arnold Bota (68), salah satu warga Desa Nelu, Kecamatan Naibenu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kunjungan ini dilakukan dalam suasana hangat dan kekeluargaan. Bapak Arnold Bota menyambut dengan penuh suka cita kedatangan personel Pos Nelu. “Saya sangat berterima kasih dan senang sekali dikunjungi oleh anggota Pos Nelu. Kehadiran mereka…

Read More

Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Wini Lakukan Anjangsana untuk Pererat Silaturahmi dengan Warga

Wini, 26 Desember 2024 – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah perbatasan, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Pos Wini yang dipimpin oleh Praka Yoga Prambudi bersama empat anggota lainnya melaksanakan kegiatan anjangsana ke rumah Bapak Han Meko (65) dan Bapak Kolo (58) di Desa Humusu Wini, Kecamatan Insana Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini disambut hangat oleh warga setempat. Kedatangan personel Satgas Pos Wini menjadi momen yang sangat berarti bagi keluarga yang dikunjungi. “Kami merasa sangat senang dengan kunjungan ini. Kehadiran mereka menunjukkan bahwa…

Read More

Suasana Hari Raya Natal Dan Tahun Baru, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Memberikan Pelayanan Kesehatan Kepada Masyarakat di Wilayah Perbatasan RI-RDTL.

Dalam rangka Hari Raya Natal Dan Tahun Baru 2024, tim kesehatan Pos Nino Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY mengunjungi rumah-rumah warga untuk melakukan pemeriksaan kesehatan Di rumah Bapak Gustina Sasi di Desa Sono, Kabupaten TTU, NTT. Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Letkol Arh Reindi Trisetyo Nugroho, dalam release tertulisnya di Kabupaten TTU,NTT. Kamis, (26/12/2024). Dansatgas mengatakan tim kesehatan Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY mengadakan Pelayanan Kesehatan Keliling (Yankesling) dengan mendatangi rumah-rumah Warga, untuk memberikan pelayanan kesehatan kali ini dipimpin oleh Wadan…

Read More

Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Oepoli Sungai Lakukan Anjangsana ke Rumah Warga di Dusun Taloi

Oepoli, 26 Desember 2024 – Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Pos Oepoli Sungai, yang dipimpin oleh Serda Praba Murti bersama tiga anggota lainnya, melaksanakan kegiatan anjangsana ke rumah salah satu warga, Bapak Yoksan (68), di Dusun Taloi, Kecamatan Netemnanu Selatan, Kabupaten Kupang. Kunjungan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan upaya mempererat hubungan baik antara Satgas Pamtas dan masyarakat di wilayah perbatasan. Kehadiran personel Pos Oepoli Sungai disambut dengan penuh kehangatan oleh Bapak Yoksan dan keluarganya. “Kami sangat senang dengan kedatangan anggota Satgas di rumah kami. Kehadiran mereka tidak…

Read More

Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Manusasi Gelar Karya Bakti dan Bermain Bersama Siswa SD Katholik Manusasi

Manusasi, 26 Desember 2024 – Dalam upaya membangun kedekatan dengan para siswa dan menanamkan nilai-nilai positif sejak dini, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Pos Manusasi yang dipimpin oleh Sertu Aldo bersama empat personel lainnya melaksanakan kegiatan karya bakti membersihkan lapangan upacara di SD Katholik Desa Manusasi. Selain membersihkan lingkungan sekolah, personel Satgas juga mengajak siswa-siswi untuk bermain bersama, menciptakan suasana yang penuh keceriaan dan kebersamaan. Kegiatan ini disambut dengan antusiasme tinggi oleh para siswa, yang tampak bahagia dan penuh semangat mengikuti setiap aktivitas. “Melalui kegiatan ini, kami ingin…

Read More