SATGAS PAMTAS RI-RDTL YONARHANUD 15/DBY GELAR PENYULUHAN IDEOLOGI PANCASILA DI HAUMENIANA

Haumeniana, 22 Februari 2025 – Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY terus berupaya memperkuat pemahaman masyarakat perbatasan tentang nilai-nilai kebangsaan. Kali ini, mereka menggelar kegiatan Penyuluhan Pembinaan Ideologi Pancasila dan Wawasan Kebangsaan yang berlangsung di Aula Kantor Desa Haumeniana, Kecamatan Bikomi Nilulat, Kabupaten Timor Tengah Utara, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Dalam kegiatan ini, Letda Inf Mateus selaku Perwira Bintal (Pabintal) Satgas hadir sebagai narasumber. Ia menekankan pentingnya peran generasi muda dalam menjaga persatuan dan keutuhan bangsa. “Penyuluhan ini merupakan langkah penting dalam menanamkan nilai-nilai Pancasila di tengah masyarakat, terutama bagi generasi…

Read More