Batalyon Arhanud 15/DBY melaksanakan upacara bendera hari Senin

Upacara Batalyon Arhanud 15 pada Senin pagi (22/12/2025). Kegiatan rutin mingguan ini diikuti oleh seluruh prajurit, mulai dari perwira, bintara, hingga tamtama, dengan penuh kedisiplinan dan kekhidmatan. Upacara dipimpin oleh Mayor Arh Yudha Putra Permono selaku Wakil Komandan Batalyon Arhanud 15/DBY dan berlangsung tertib serta lancar. Rangkaian upacara dilaksanakan sesuai ketentuan, meliputi pengibaran bendera Merah Putih, pembacaan Pancasila oleh Irup, pengucapan Sapta Marga, Sumpah Prajurit, serta 8 Wajib TNI. Cuaca cerah turut mendukung jalannya kegiatan sehingga seluruh rangkaian upacara dapat terlaksana dengan aman dan khidmat.

Read More

TIM ATLETIK YONARHANUD 15/DBY KEMBALI MENGUKIR TINTA EMAS

Tim Atletik Yonarhanud 15/DBY kembali mengukir tinta emas pada ajang Runniversary Satu Dekade Grand Dian Hotel Brebes 5K. Prestasi tersebut menjadi bukti konsistensi dan semangat juang tinggi para prajurit Yonarhanud 15/DBY dalam bidang olahraga atletik. Seperti burung Gelatik yang terbang semakin tinggi dan melesat dengan kencang, Tim Atletik Yonarhanud 15/DBY tak pernah absen menorehkan prestasi pada setiap keikutsertaannya dalam berbagai event. Pada ajang bergengsi kali ini, satu atlet kebanggaan Batalyon Arhanud 15/DBY berhasil naik podium dan mengharumkan nama satuan. Minggu, (22/12/2025) Pada Event Runniversary Satu Dekade Grand Dian Hotel Brebes…

Read More

BATALYON ARHANUD 15/DBY RAIH JUARA KE DUA PELETON PENGANTAR PELETON BERANTING YUDHA WASTU PRAMUKA JAYA KODAM IV/DIPONEGORO

Magelang — Batalyon Arhanud 15/DBY berhasil meraih Juara ke dua Peleton Pengantar pada Lomba Peleton Beranting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025 jajaran Kodam IV/Diponegoro. Upacara penutupan kegiatan tersebut dilaksanakan di Lapangan dr. Koesen Hirohoesodo, Rindam IV/Diponegoro, Jumat (19/12/2025), dan dipimpin oleh Pangdam IV/Diponegoro. Usai upacara, Danrindam IV/Diponegoro, Brigjen TNI Hindratno Devidanto, S.E., M.M., M.Han., menyerahkan trofi Juara Peleton Pengantar kepada Wakil Komandan Batalyon Arhanud 15/DBY Mayor Arh Yudha Putra Permono, S.S.T.Han. sebagai bentuk apresiasi atas prestasi yang diraih. Dalam keterangannya, Mayor Arh Yudha Putra Permono, S.S.T.Han. menyampaikan bahwa Lomba…

Read More

Sertu Aloysius Reckyardo Mardian Sumbangkan Medali Perak Untuk Indonesia

SEA Games 2025 Thailand : Prajurit terbaik Yonarhanud 15/DBY yang tergabung dalam Timnas Triathlon Indonesia berhasil menorehkan prestasi yang membanggakan dengan meraih medali perak pada SEA Games Thailand 2025 yang digelar di Learn Mae Phim Beach, Rayong, Chon Buri, Thailand. Rabu, (17/12/2025). Sertu Aloysius Reckyardo Mardian, Dansatbak 4 Ton 2 Rai A Yonarhanud 15/DBY berhasil meraih medali perak bersama rekan setimnya Martina Ayu Pratiwi, Kalya Nadia Shafa dan Rashif Amila Yaqin pada nomor Mixed Triathlon Team Relay. Sertu Aloysius Reckyardo Mardia dan kawan-kawan tampil konsisten, menjaga ritme, dan saling menguatkan…

Read More

BATALYON ARHANUD 15/DBY MENJADI PELETON PENGANTAR TONTING YONIF 403/WP

Satu peleton prajurit Batalyon Arhanud 15/DBY yang dipimpin oleh Letda Arh Firli Gustav Alfathan, S.Tr. Han. mendapat kehormatan untuk menjadi peleton pengantar Tonting dari satuan tempur Yonif 403/WP dalam kegiatan Peleton Beranting Yudha Wastu Pramuka Jaya. Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan berjalan kaki menempuh jarak sejauh 11 kilometer, dimulai dari SD N 1 Tegalrejo, Kabupaten Klaten, dan berakhir di Lapangan Pasung, Kabupaten Klaten, pada Selasa (16/12/2024). Peleton Beranting Yudha Wastu Pramuka Jaya merupakan kegiatan rutin yang diselenggarakan dalam rangka menyambut Hari Juang Infanteri ke-80. Kegiatan ini menjadi wujud penghormatan dan penghargaan…

Read More

Batalyon Arhanud 15/DBY Gelar Karya Bakti di Kelenteng Tay Kak Sie dalam Rangka Hari Juang Kartika

Semarang — Dalam rangka memperingati Hari Juang Kartika TNI Angkatan Darat ke 80, satu pleton yang dipipin Serka Didik melaksanakan kegiatan karya bakti pembersihan di Kelenteng Tay Kak Sie, yang merupakan salah satu tempat ibadah di wilayah Semarang. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian sosial sekaligus mempererat hubungan TNI dengan masyarakat lintas etnis dan agama. Jumat(12/12/2025). Aksi karya bakti dimulai sejak pagi, diawali apel kesiapan, kemudian dilanjutkan dengan pembersihan area halaman, serta pembersihan ruang ibadah. Prajurit juga bekerja sama dengan pengurus klenteng dan warga sekitar yang turut hadir secara sukarela.…

Read More